Copertina del podcast

Journal Creative World's podcast

  • Episode 23 - Journal Creative World's podcast

    24 LUG 2021 · Review: Menyelami Work Life and Romance di Jakarta dari Novel??? Hai hai hai, kembali lagi dengan sesi review mereview novel!!! Deuh! Lamaaaaa banget rasanya kami nggak menuliskan kesan-kesan yang kami dapatkan saat sedang membaca novel. Gimana bisa menulis reviewnya, kalau kami memang hiatus dari dunia literasi, selama kami hiatus dari dunia perblog-an ini. Tapi lucunya akhir-akhir ini, kami telah menyelesaikan beberapa bacaan yang mengandung unsur kehidupan di dunia kerja. Worklife. And romance. Terutama di Jakarta.
    Ascoltato 14 min. 10 sec.
  • Episode 22 - Journal Creative World's podcast

    27 GIU 2021 · Journal Creative World - akhirnya kembali!!! masih membahas kembalinya kami ngeblog dans semangat kami untuk membaca lagi, walau kemarin sempat drop banget semangatnya :')
    Ascoltato 9 min. 36 sec.
  • Episode 21 - Journal Creative World's podcast

    25 GIU 2021 · AKHIRNYA KEMBALI!!! Journal Creative World
    Ascoltato 5 min. 36 sec.
  • Episode 20 - Journal Creative World's podcast

    24 APR 2021 · Jadi, akhirnya setelah lamaaaa~ sekali kami jarang membuka iPusnas maupun aplikasi perpustakaan digital lainnya, akhirnya kami membukanya juga. Walaupun target baca kami lebih ke koleksi pribadi tapi kami tidak bisa menampik pesona buku digital, heleh. Jadilah kami lihat-lihat koleksi digital di iPusnas. Lalu kami ingat ada novel series Harlenquin yang ingin kami baca. Kenapa ingin membaca buku tersebut? Yaa karena sinopsisnya membuat penasaran dan tokoh utamanya adalah FBI. Entah gara-gara novel Tess Gerritsen yang beberapa tokoh-tokohnya ada yang digambarkan berprofesi sebagai agen mata-mata atau yaaah agen-agen gitu. Entah CIA ataupun FBI, rasanya akan keren saja kalau sudah melibatkan agen mereka, hahahaha.
    Ascoltato 13 min. 53 sec.
  • Episode 19 - Journal Creative World's podcast

    12 APR 2021 · Kunjungi blog kami di Journal Creative World link: https://journalcreativeworld.blogspot.com/?m=1 Temukan tulisan dan postingan yang menarik dari kami lainnya hanyad di Journal Creative World ¯\_(ツ)
    Ascoltato 9 min. 1 sec.
  • Episode 18 - Journal Creative World's podcast

    5 APR 2021 · Hai hai untuk mengisi blog ini agar tidak terlalu lama kosong, yuk dengerin curahan hati kita ^_^
    Ascoltato 7 min. 26 sec.
  • Episode 17 - Journal Creative World's podcast

    20 MAR 2021 · https://journalcreativeworld.blogspot.com/?m=1
    Ascoltato 13 min. 59 sec.
  • Episode 16 - Journal Creative World's podcast

    28 FEB 2021 · Review: Bacaan Sepanjang Februari 2021 - Sebucin Apa Bacaan Bulan Ini??? Akhir bulan sudah menyapa, saatnya kita melihat rangkuman bacaan selama sebulan. Apakah target baca sudah tercapai? Yuk, langsung saja kita bahas bacaan bulan ini! (waspada: akan ada banyak curhat colongan yang masuk ke kalimat) ꦲꦼꦲꦼ.
    Ascoltato 6 min. 48 sec.
  • Episode 15 - Journal Creative World's podcast

    13 FEB 2021 · Review: Tiga Buku DNF!!! Aduhhh Hai hai kembali lagi dengan dengan Journal Creative World!!! Kali ini kita akan membahas perihal buku-buku yang kami "gagal" menyelesaikannya. Huft sebel banget sih sebenarnya. Tapi kami ingin mengeluarkan unek-unek kami, agar bisa menyelesaikan bacaan yang saat ini sedang kami baca. Agar jangan sampai dnf (did not finish) lagi.
    Ascoltato 13 min. 25 sec.
  • Episode 14 - Journal Creative World's podcast

    7 FEB 2021 · Review: Album Baru We The Kings!!! Hari baru, semangat baru! Semangat Senin ceria! Pada kesempatan kali ini, kami ingin memberitahukan pada kawan kreatif tentang album baru We The Kings!
    Ascoltato 6 min. 29 sec.

Journal Creative World sekarang ada podcast-nya! Untuk kalian yang suka mendengarkan dan membaca, kalian dapat mengikuti rilisan terbaru kami melalui podcast :) Update terbaru rilis setiap hari senin dan sabtu...

mostra di più
Journal Creative World sekarang ada podcast-nya! Untuk kalian yang suka mendengarkan dan membaca, kalian dapat mengikuti rilisan terbaru kami melalui podcast :)

Update terbaru rilis setiap hari senin dan sabtu pada pukul 09.00 wib.

Kami senang membahas hal-hal kreatif, review buku, rekomendasi musik, membuat artwork, dsb. Untuk lebih mengenal kami, silahkan temukan kami di beberapa akun sosial media yang kami sebutkan di bawah ini ¯\_(ツ)



- Hamemayu Hayuning Buwana -

• Podcast berbahasa Indonesia •

Temukan kami di:

Blogger: journalcreativeworld.blogspot.com (Journal Creative World)
WordPress: kembardampit24.wordpress.com
YouTube: Putri Nova
Pinterest: Journal Creative World
Goodreads: Lilbookworm
NovelPlus: Journal Creative World
Email: novatris24@gmail.com

Salam kreatif! Salam literasi!
mostra meno
Contatti
Informazioni

Sembra che non tu non abbia alcun episodio attivo

Sfoglia il catalogo di Spreaker per scoprire nuovi contenuti

Corrente

Copertina del podcast

Sembra che non ci sia nessun episodio nella tua coda

Sfoglia il catalogo di Spreaker per scoprire nuovi contenuti

Successivo

Copertina dell'episodio Copertina dell'episodio

Che silenzio che c’è...

È tempo di scoprire nuovi episodi!

Scopri
La tua Libreria
Cerca